logo Kompas.id
NusantaraPemprov Papua Minta Akses...
Iklan

Pemprov Papua Minta Akses Palapa Ring Timur Diperluas

Ratusan ribu pelajar di daerah pedalaman Papua tak dapat mengikuti kegiatan belajar secara daring karena ketiadaan layanan internet. Karena itu, Pemprov Papua meminta pemerintah pusat memperluas akses Palapa Ring Timur.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/u1Vem5zKYBrVO1n3BCnjPCs2J24=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FIMG_20200907_111113_HDR_1599481736.jpg
KOMPAS/FABIO MARIA LOPES COSTA

Gubernur Papua Lukas Enembe, di Jayapura, Senin (7/9/2020).

JAYAPURA, KOMPAS — Pemerintah Provinsi Papua meminta pemerintah pusat memperluas akses layanan internet melalui Palapa Ring Timur. Hal ini agar seluruh pelajar di daerah pedalaman Papua bisa mengikuti kegiatan belajar secara daring seperti anak-anak di perkotaan.

Hal ini disampaikan Gubernur Papua Lukas Enembe sesuai pertemuan dengan perwakilan PT Telkomsel, salah satu penyedia jasa layanan telekomunikasi di Kota Jayapura, Senin (7/9/2020). Dalam pertemuan itu, Telkomsel secara simbolis memberikan produk layanan akses internet sebesar 10 gigabita untuk pelajar di 28 kabupaten dan 1 kota di Papua kepada Lukas.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000