logo Kompas.id
NusantaraPelaku Perjalanan Positif...
Iklan

Pelaku Perjalanan Positif Covid-19, Kota Kupang Kembali Zona Merah

Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, kembali masuk zona merah setelah hampir satu bulan tak ditemukan kasus baru Covid-19. Seorang pelaku perjalanan dari Malang, Jawa Timur, yang kembali ke Kupang positif terpapar Covid-19.

Oleh
Kornelis Kewa Ama
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6uq-gU9k2WEekTkMhzTIE37iqAs=/1024x482/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F20200823kora-mengikuti-rapid-tes-di-maumere_1598182125.jpg
KOMPAS/KORNELIS KEWA AMA

183 warga Sikka, pelaku perjalanan dari Nunukan, Balikpapan, Makassar mengikuti, rapid test di Maumere, setelah turun dari KM Lambelu di Larantuka, Jumat (21/8/2020). Semuanya dinyatakan non-reaktif.

KUPANG, KOMPAS — Kota Kupang di Provinsi Nusa Tenggara Timur kembali masuk kategori zona merah setelah hampir satu bulan diklaim sebagai zona hijau akibat tak ditemukan lagi kasus baru Covid-19. Penularan Covid-19 didapati dari seorang pelaku perjalanan yang kembali ke Kupang dari Kota Malang, Jawa Timur.

Ketua Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kota Kupang Ernest Ludji di Kupang, Minggu (23/8/2020), mengatakan, pasien LDI (46) adalah warga Larantuka, Flores Timur. Saat ini pasien dirawat di RSUD Yohannes Kupang. Hingga Minggu petang, jumlah kasus positif Covid-19 di NTT mencapai 169 kasus, termasuk tambahan tiga kasus di Ende.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000