logo Kompas.id
NusantaraMensos: Pemutakhiran Data...
Iklan

Mensos: Pemutakhiran Data Kunci Keberhasilan Penyaluran Bantuan

Kementerian Sosial meminta penyaluran bantuan sosial reguler ataupun khusus ditunjang data penerima bantuan termutakhir. Jika ada persoalan di lapangan, harus segera dikomunikasikan agar cepet terselesaikan.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yE_OO1oUIMt-Y3tojHP71X_1EAg=/1024x656/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F3fcc2f9b-2f53-468e-9c57-9a61e9db04f2_jpg.jpg
Kompas/Bahana Patria Gupta

Warga mendaftar mencairkan Bantuan Sembako Nontunai di Kelurahan Paneleh, Kecamatan Genteng, Surabaya, Jawa Timur, Selasa (18/8/2020). Bantuan Sembako Nontunai dari Kementerian Sosial dan Provinsi Jawa Timur yang diberikan satu bulan sekali terus disalurkan kepada keluarga penerima manfaat. Untuk satu keluarga diberikan 15 kilogram beras, 10 butir telur, seperempat kilogram kacang hijau, dan 2 buah apel.

KULON PROGO, KOMPAS — Menteri Sosial Juliari Batubara menegaskan, pemutakhiran data menjadi kunci kesuksesan penyaluran bantuan sosial. Jika ada persoalan di lapangan terkait data penerima bantuan, hendaknya segera dikomunikasikan supaya bisa cepat terselesaikan.

”Bantuan sosial, baik yang reguler maupun yang khusus, berjalan lancar. Yang penting, kalau ada masalah, segera kita selesaikan,” kata Juliari di sela-sela kunjungan kerja di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Rabu (19/8/2020).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000