logo Kompas.id
NusantaraPemda Ubah Strategi soal...
Iklan

Pemda Ubah Strategi soal Covid-19

Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, melibatkan keluarga untuk memperkuat kedisiplinan warga menjalankan protokol kesehatan. Adapun Pemprov Aceh melibatkan ulama dalam sosialisasi.

Oleh
Tim Kompas
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/plpIaCkD3gzjqHIvY3Lz72egEKg=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FPasar-Sunggingan-Boyolali-Ditutup_90877547_1596555619.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Petugas menutup akses menuju Pasar Sunggingan, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa (4/8/2020). Pasar Sunggingan ditutup tiga hari hingga 6 Agustus 2020 setelah salah satu pedagang di pasar itu terkonfirmasi positif Covid-19. Upaya sterilisasi dilakukan selama pasar itu ditutup untuk mencegah penyebaran Covid-19.

BANYUWANGI, KOMPAS — Masih adanya warga yang belum disiplin menerapkan protokol kesehatan membuat sejumlah pemerintah daerah mengubah strategi kampanye pencegahan Covid-19. Tanpa perubahan strategi kampanye, upaya membiasakan warga menjalankan protokol kesehatan sulit terwujud.

Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, mendorong peningkatan kesadaran menjalankan protokol kesehatan dari keluarga. Adapun Pemerintah Provinsi Aceh mengajak ulama ikut menyosialisasikan pentingnya warga menerapkan protokol kesehatan untuk memutus penyebaran Covid-19.

Editor:
kompascetak
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000