logo Kompas.id
NusantaraJambi Siasati Pengurangan...
Iklan

Jambi Siasati Pengurangan Anggaran Karhutla

Pencegahan harus dioptimalkan demi menyiasati minimnya dana penanganan kebakaran hutan dan lahan tahun ini. Titik-titik paling rawan menjadi prioritas pencegahan sejak dini.

Oleh
IRMA TAMBUNAN
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/v18L81g88yLHehpd1kFGiifMABc=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2F20191008ITA09_1570541286.jpg
KOMPAS/IRMA TAMBUNAN

Kebakaran masih meluas di wilayah Kumpeh, Kabupaten Muaro Jambi, Jambi, dalam patroli udara Tim Satuan Tugas Karhutla Jambi dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Selasa (8/10/2019).

JAMBI, KOMPAS — Anggaran penanganan kebakaran hutan dan lahan di Jambi yang turun 70 persen pada tahun ini disiasati dengan memaksimalkan pencegahan. Di antaranya lewat modifikasi cuaca, pengerahan tim patroli, dan penerapan aplikasi ASAP Digital.

Berdasarkan data Dinas Kehutanan Provinsi Jambi, anggaran penanganan karhutla tahun ini turun menjadi Rp 933,4 juta. Tahun lalu, anggarannya mencapai Rp 3 miliar.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000