logo Kompas.id
NusantaraDrainase Buruk, Banjir...
Iklan

Drainase Buruk, Banjir Menggenangi Lima Perumahan di Balikpapan

Hujan intensitas tinggi yang mengguyur Balikpapan sejak dini hari mengakibatkan lima perumahan terendam banjir, Senin (27/7/2020). Buruknya sistem drainase membuat air menggenang lebih lama di jalan dan permukiman.

Oleh
SUCIPTO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ayA86Y_zPEYDNf0cpIe1Pwag5tk=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2Fd0162413-e552-4826-9993-fcd3bc59a2ab_jpg.jpg
KOMPAS/SUCIPTO

Wardoyo (65) membawa jeriken berisi bensin untuk persediaan menyalakan genset di rumahnya di RT 031 Kelurahan Damai, Kecamatan Balikpapan Kota, Balikpapan, Kalimantan Timur, Senin (27/7/2020). Banjir yang menggenangi rumahnya membuat aliran listrik terputus dan sulit akses air bersih.

BALIKPAPAN, KOMPAS — Hujan intensitas tinggi yang mengguyur Balikpapan, Kalimantan Timur, sejak dini hari mengakibatkan lima perumahan terendam banjir, Senin (27/7/2020). Buruknya sistem drainase membuat air menggenang lebih lama di jalan dan permukiman warga.

Hujan turun di sekitar Balikpapan sejak pukul 01.00 dan benar-benar reda sekitar pukul 09.00. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Balikpapan mencatat, perumahan yang terendam banjir tersebar di Kecamatan Balikpapan Kota, Kecamatan Balikpapan Selatan, dan Kecamatan Balikpapan Utara.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000