logo Kompas.id
NusantaraRosita, Robot Buatan UMP untuk...
Iklan

Rosita, Robot Buatan UMP untuk Pelayanan Pasien Covid-19

Universitas Muhammadiyah Purwokerto membuat Rosita, Robot Asisten Perawat, untuk pelayanan di ruang isolasi bagi pasien penderita Covid-19. Konsep robot ini mengurangi potensi penularan dari pasien ke perawat.

Oleh
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hmM9aNC6JRp_mmWAYwPcc4vHC64=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2Fe876090d-3a88-4ac1-953c-ec71c7e44e23_jpg.jpg
KOMPAS/WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO

Petugas mengoperasikan robot ciptaan Universitas Muhammadiyah Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (23/6/2020). Robot yang diberi nama Rosita, singkatan dari Robot Asisten Perawat, ini diciptakan untuk mengurangi interaksi petugas medis dengan pasien.

PURWOKERTO, KOMPAS — Universitas Muhammadiyah Purwokerto membuat robot untuk pelayanan di ruang isolasi bagi pasien penderita Covid-19. Robot yang diberi nama Rosita, singkatan dari Robot Asisten Perawat, ini diciptakan untuk mengurangi interaksi petugas medis dengan pasien.

”Kami menambahkan alat pengukur suhu di robot ini. Biasanya perawat mengukur suhu pakai thermo gun berdekatan dengan jarak sekitar 15 sentimeter. Ini tidak, fitur pada alat ini akan mengarah ke kening, atau lewat suara, pasien diminta mendekatkan (kening) ke fitur itu sehingga langsung terbaca suhunya,” kata Dekan Fakultas Teknik dan Sains Universitas Muhammadiyah Purwokerto Teguh Marhendi, di Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (23/6/2020).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000