logo Kompas.id
NusantaraAnak Balita di Aceh Terpapar...
Iklan

Anak Balita di Aceh Terpapar Covid-19 dari Keluarganya

Seorang anak balita di Aceh Utara, Aceh, dilaporkan positif terpapar Covid-19. Dia adalah satu dari 9 orang yang terpapar Covid-19 di Aceh Utara yang semuanya masih berkerabat.

Oleh
ZULKARNAINI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fKVTaFlv0akau-jzaHFKPD8k6Ck=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F20200617AIN_Swab-tes-banda-aceh_1592395761.jpg
KOMPAS/ZULKARNAINI

Warga menjalani uji usap (swab) di Puskesmas Kuta Alam, Kota Banda Aceh, Aceh, Rabu (17/6/2020). Dalam sepekan terakhir, terjadi lonjakan signifikan kasus Covid-19 di Aceh.

BANDA ACEH, KOMPAS — Satu anak balita, MZ (2), warga Aceh Utara, Provinsi Aceh, dilaporkan positif terpapar Covid-19. Anak balita itu diduga tertular dari anggota kerabatnya yang lebih dulu dinyatakan positif.

Juru bicara penanganan Covid-19 di Aceh, Saifullah Abdulgani, Jumat (19/6/2020), menuturkan, di Aceh Utara terdapat 9 orang yang positif Covid-19, termasuk MZ. Para penderita memiliki hubungan kekerabatan dan sudah menjadi satu kluster penularan. Namun, petugas belum mengetahui siapa pembawa virus ke komunitas tersebut.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000