logo Kompas.id
NusantaraHilir Mudik Warga di Pelabuhan...
Iklan

Hilir Mudik Warga di Pelabuhan Kelotok Balikpapan Tak Terpantau

Hilir mudik orang yang masuk dan keluar Balikpapan, Kalimantan Timur, di pelabuhan perahu kelotok tak terpantau. Tak ada pemeriksaan surat tugas dan surat sehat kepada orang-orang yang melintas selama larangan mudik.

Oleh
SUCIPTO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/F00sX_bpxDjp3LINCKg1ilX8NzA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2FDSC1529_1589287831.jpg
KOMPAS/SUCIPTO

Seorang penumpang turun dari perahu kelotok setelah menyeberang dari Balikpapan ke Penajam Paser Utara di Pelabuan Kelotok Penajam, Selasa (12/5/2020).

BALIKPAPAN, KOMPAS — Pintu keluar masuk Balikpapan, Kalimantan Timur, di pelabuhan perahu kelotok tak terpantau. Tak ada pemeriksaan surat tugas dan surat sehat kepada orang-orang yang melintas selama larangan mudik.

Pelabuhan Kelotok menjadi salah satu pintu keluar masuk Balikpapan. Warga banyak menggunakan moda transportasi ini untuk menyeberang ke Penajam Paser Utara dan sebaliknya.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000