logo Kompas.id
NusantaraDidi Kempot, Seniman Sukses,...
Iklan

Didi Kempot, Seniman Sukses, tetapi Bersahaja

Penyanyi Didi Kempot ”The Godfather of Brokenheart” dikenal sebagai sosok yang bersahaja walau ternama dan sukses. Didi

Oleh
HARIS FIRDAUS/NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lFb61s0m2GfIIQnlsYRDWzXuhUg=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F20190731WEN16_1588655082.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Didi Kempot saat menjadi bintang tamu pada sebuah pentas dangdut di lapangan Desa Wuled, Kecamatan Tirto, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, Selasa (30/7/2019). Hampir dua pekan ini nama Didi Kempot menjadi perbincangan warganet. Lirik dan musik Didi Kempot bertema cinta dan patah hati seperti mewakili kisah anak-anak muda.

SOLO, KOMPAS — Dunia musik Indonesia berduka kehilangan penyanyi berambut gondrong Didi Kempot yang dijuluki ”The Godfather of Brokenheart”. Didi dikenal sebagai seniman yang bersahaja. Sukses dan tenar tak mengubah sikapnya yang membumi.

Penyanyi asal Solo bernama lengkap Dionisius Prasetyo itu meninggal pada usia 53 tahun di Rumah Sakit Kasih Ibu, Solo, Jawa Tengah, Selasa (5/5/2020). Asisten Manajer Humas Rumah Sakit Kasih Ibu Divan Fernandez menyampaikan, Didi dibawa lari ke instalasi gawat darurat, Selasa pagi, pukul 07.25. Didi tiba di rumah sakit dalam kondisi yang sudah tidak sadar.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000