logo Kompas.id
NusantaraDesa Adat Bali Tangkal...
Iklan

Desa Adat Bali Tangkal Covid-19

Desa adat di Bali bukan sekadar benteng tradisi dan budaya. Kala pandemi Covid-19, Pemerintah Provinsi Bali juga menjadikannya benteng untuk menangkal penyebaran penyakit itu.

Oleh
Cokorda Yudistira MP
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sLjYkLBPiWSrx_2fVLM6zZ5BZms=/1024x595/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F20200427coka-serial-desa-adat-garda-penting-pencegahan-covid-di-bali_1587972661.jpg
Kompas

Desa Adat Padangsambian, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali, Minggu (26/4/2020), menyerahkan bantuan bahan pokok kepada krama (warga) desa adat setempat di Balai Desa Adat Padangsambian. Pemerintah Provinsi Bali melibatkan desa adat di seluruh Bali berperan dan bertugas dalam upaya pencegahan penyakit Covid-19, termasuk menangani dampak pandemi penyakit tersebut.

Desa adat di Bali bukan sekadar benteng tradisi dan budaya. Kala pandemi Covid-19, Pemerintah Provinsi Bali juga menjadikannya benteng untuk menangkal penyebaran penyakit itu.

Pada Minggu (26/4/2020) pagi, anggota Satgas Gotong Royong Covid-19 Desa Adat Padangsambian, Kecamatan Denpasar Barat, Denpasar, berkumpul di balai desa. Bendesa atau Kepala Desa Adat Padangsambian I Made Suparman (67) ada di tempat itu didampingi Ketua Satgas I Made Kadek Arta. Mereka bersiap membagikan beras, telur ayam, dan mi instan kepada warga.

Editor:
kompascetak
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000