logo Kompas.id
NusantaraPerajin Tas Tanggulangin...
Iklan

Perajin Tas Tanggulangin Ditargetkan Tembus Ekspor Tahun Ini

Sebanyak 20 perajin tas dan koper kulit di Tanggulangin, Sidoarjo, Jawa Timur, ditargetkan menembus pasar ekspor tahun ini setelah selama setahun mendapatkan pendampingan dari Kementerian Perindustrian.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wYRDUMW2I7VnW7EMGMXLszcL8ZY=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2FIMG_6033_1582263677.jpg
KOMPAS/RUNIK SRI ASTUTI

Hadi Suratno (48), perajin tas koper kulit Tanggulangin, Sidoarjo, menunjukkan produk unggulannya di acara Sidoarjo Industrial Expo, Kamis (21/2/2020).

SIDOARJO, KOMPAS — Sebanyak 20 perajin tas dan koper kulit di Tanggulangin, Sidoarjo, Jawa Timur, ditargetkan menembus pasar ekspor tahun ini setelah selama setahun mendapatkan pendampingan dari Kementerian Perindustrian. Langkah itu dilakukan untuk menggenjot nilai ekspor alas kaki, kulit, dan teksil nasional.

Ketua Koperasi Industri Tas dan Koper (Intako) Tanggulangin Junaedi mengatakan, pelaku usaha perlu pendampingan manajemen usaha. Mereka harus belajar membuat rencana bisnis, menyusun manajemen keuangan, manajemen penjualan, dan mendapat kepercayaan dari perbankan sebagai penyedia modal usaha.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000