logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บPeningkatan Arus Trans-Jawa...
Iklan

Peningkatan Arus Trans-Jawa Diprediksi Mulai 21 Desember

Volume kendaraan yang melintas di Tol Trans-Jawa ruas Pejagan-Pemalang, Jawa Tengah, pada arus mudik Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 diprediksi meningkat dibanding periode yang sama tahun lalu.

Oleh
KRISTI UTAMI
ยท 3 menit baca
https://dmm0a91a1r04e.cloudfront.net/i9eD5x_D9H9MUs5rs7bfTyXw0IU=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FDSC01150_1568291486.jpg
KOMPAS/KRISTI UTAMI

Ilustrasi lalu lintas ruas Tol Pejagan-Pemalang

BREBES, KOMPAS โ€” Volume kendaraan yang melintas di Tol Trans-Jawa ruas Pejagan-Pemalang, Jawa Tengah, pada arus mudik Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 diprediksi meningkat dibanding periode yang sama tahun lalu. Peningkatan volume kendaraan diprediksi mulai terjadi pada 21 Desember.

Pada hari-hari biasa, jumlah kendaraan yang melintas di ruas tol tersebut sekitar 15.600 kendaraan per hari. Pengelola jalan tol ruas Pejagan-Pemalang memperkirakan, jumlah kendaraan yang melintas pada masa mudik Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 berkisar 26.000-30.000 per hari.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan