logo Kompas.id
NusantaraMayat Diduga Korban Pembuhuhan...
Iklan

Mayat Diduga Korban Pembuhuhan Ditemukan dalam Karung

Jasad seorang wanita ditemukan di dalam karung, Jumat (9/8/2019) di sebuah bekas bengkel las di Desa Cerih, Kecamatan Jatinegara, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Wanita tersebut diduga merupakan korban pembuhuhan.

Oleh
KRISTI UTAMI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yneWEn-fwz12OXTyt4hsGiznwuY=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20190809_130959_1565362070.jpg
KOMPAS/KRISTI UTAMI

Suasana kerumunan warga di sekitar lokasi penemuan mayat di Desa Cerih, Kecamatan Jatinegara, Kabupaten Tegal, Jateng, Jumat (9/8/2019).

SLAWI, KOMPAS -- Jasad seorang wanita ditemukan di dalam karung, Jumat (9/8/2019) di sebuah bekas bengkel las di Desa Cerih, Kecamatan Jatinegara, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Wanita tersebut diduga merupakan korban pembuhuhan yang hilang tiga bulan terakhir.

Berdasarkan laporan yang diterima Muslih, ketua RW 02 Desa Cerih, jasad tersebut pertama kali ditemukan oleh Mahful, warga RT 15/RW 02 pada pukul 10.25. Jumat siang, Mahful berencana membersihkan bekas bengkel las milik anaknya. Saat tengah bersih-bersih, Mahful mencium bau menyengat.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000