logo Kompas.id
NusantaraPalembang Kekurangan Daerah...
Iklan

Palembang Kekurangan Daerah Resapan Air

Oleh
Rhama Purna Jati
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NL0lwf5bNYrE38kybvJfU-Sjk-8=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181113RAM-Banjir-Palembang-II_1542115409.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Sejumlah warga berupaya melewati titik banjir yang ada di Kawasan Sekip Raya, Kota Palembang, Selasa (13/11/2018). Banjir dengan ketinggian 60 sentimeter hingga 2 meter merendam 20 kawasan di Palembang. Ini adalah banjir terbesar dalam lima tahun terakhir.

PALEMBANG, KOMPAS — Banjir besar yang melanda Palembang pada Selasa (13/11/2018) membuktikan tidak optimalnya tata ruang dan sistem drainase Kota Palembang. Banjir melanda 20 titik di Palembang dengan ketinggian mencapai 1,5 meter.

Minimnya ruang terbuka hijau dan kurangnya kolam retensi dinilai menjadi penyebab utama. Pemerintah diharapkan dapat berbenah dan menata kembali tata ruang sehingga banjir di Palembang dapat diminimalkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000