logo Kompas.id
NusantaraNelayan Sendangbiru Butuh...
Iklan

Nelayan Sendangbiru Butuh Fasilitas ”Docking”

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Qy5ftp6VNRiTur5o-Sb6L7IhA4E=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2F20180326wer.jpg
DEFRI WERDIONO

Sejumlah nelayan Pantai Sendangbiru di Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, beberapa waktu lalu, menaikkan ikan tuna hasil tangkapan ke atas truk.

MALANG, KOMPAS — Nelayan Pantai Sendangbiru di Desa Tambakrejo, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, membutuhkan fasilitas docking untuk memperbaiki kapal. Selama ini fasilitas itu belum ada dan nelayan menggunakan cara seadanya untuk memperbaiki kapal atau perahu.

Ketua Perkumpulan Nelayan Rukun Jaya Sendangbiru Umar Hasan, Senin (5/11/2018), mengatakan, pihaknya telah mengajukan bantuan ke pemerintah daerah. Nelayan juga sudah menyiapkan lokasi sebagai tempat pembenahan kapal atau docking nantinya, yakni di sisi barat tempat pelelangan ikan lama.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000