logo Kompas.id
NusantaraMerapi Erupsi Tiga Kali
Iklan

Merapi Erupsi Tiga Kali

Oleh
HRS/NCA/EGI/KRN/RTG
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4jBa-M1ayytCUdHvjVFcrxtZjCY=/1024x1024/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F536748_getattachment14b99f8f-c92a-483f-b8a2-5c973d9e8f8f528135.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Letusan Gunung Merapi meletus dengan tinggi kolom letusan mencapai 6.000 meter dengan durasi selama dua menit pukul 08.20 terlihat dari Desa Ketep, Sawangan, Magelang, Jawa Tengah, Jumat (1/6/2018). Letusan itu mengakibatkan hujan abu vulkanik di sejumlah kawasan di sekitar gunung. Warga di sejumlah dusun di lereng gunung mengungsi untuk menghindari dampak letusan.

Gunung Merapi meletus tiga kali sepanjang Jumat. Tinggi kolom sempat 6.000 meter dari puncak dan menimbulkan hujan abu. Meskipun demikian, status Merapi tetap Waspada.

YOGYAKARTA, KOMPAS - Hari Jumat (1/6/2018), Gunung Merapi kembali erupsi sebanyak tiga kali. Erupsi terjadi karena pengaruh aktivitas magma di tubuh gunung. Letusan disertai suara gemuruh dan gempa yang membuat panik masyarakat. Sebaran abu mengarah ke barat, utara, dan timur. Dua bandar udara, di Semarang dan Solo, sempat ditutup sementara.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000