logo Kompas.id
NusantaraPasar Kuliner di Hutan Kota...
Iklan

Pasar Kuliner di Hutan Kota Semarang

Oleh
Aditya Putra Perdana
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/eJ6MamVOKrop8At0WHlGqzGtE6w=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2FIMG20180305072417-1638x921.jpg
KOMPAS/WINARTO HERUSANSONO

Suparti (kiri), salah satu penjual jasa membawakan barang dagangan milik pembeli. Ada sekitar 6-7 mbok mbok, perempuah separuh baya yang siam membawakan barang belanjaan pembeli dengan imbalan upah sekedarnya. Hal ini jadi keunikan pasar pembauran Gang Baru Di Kota Semarang

SEMARANG, KOMPAS – Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah, berupaya mengoptimalkan potensi wilayah untuk meningkatkan geliat pariwisata. Salah satunya dengan menghidupkan kembali Hutan Wisata Tinjomoyo untuk berbagai kegiatan, termasuk pasar kuliner.

Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi, di sela-sela tinjauannya ke Hutan Wisata Tinjomoyo, Kelurahan Sukorejo, Gunungpati, Selasa (6/3), mengatakan, Tinjomoyo sebelumnya sempat ramai karena merupakan lokasi kebun binatang. Namun, seiring pemindahan kebun binatang ke Mangkang pada 2006, lokasi ini terbengkalai.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000