logo Kompas.id
Nama & PeristiwaH.E.R: Menandai Sejarah
Iklan

H.E.R: Menandai Sejarah

H.E.R merilis singel terbarunya, ”I Can\'t Breathe”, untuk merespons kematian George Floyd yang memicu gelombang protes di Amerika Serikat. Lagu baru itu untuk menandai sejarah.

Oleh
Dwi As Setianingsih
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VB0wHKyD1hrIumYmFxhPRxmofWU=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F75964488_1550931172.jpg
INVISION/AP/CHRIS PIZZELLO

H.E.R.

Penyanyi dan penulis lagu peraih Grammy Awards, H.E.R (22), memperkenalkan lagu baru berjudul ”I Can’t Breathe”. Lagu itu dibawakan oleh H.E.R di salah satu episode iHeartRadio’s Living Room Concert Series pada Rabu (10/6/2020) malam waktu setempat.

Penampilan H.E.R saat membawakan ”I Can’t Breathe” tersebut direkam di sebuah studio rekaman di Brooklyn, New York, Amerika Serikat. H.E.R mengatakan, judul lagu ini terinspirasi dari peristiwa yang terjadi baru-baru ini dan memunculkan gelombang protes menyusul kematian George Floyd.

Editor:
nurhidayati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000