logo Kompas.id
MudaMahasiswa Memperkaya Keahlian ...
Iklan

Mahasiswa Memperkaya Keahlian Digital

Saat ini, keahlian digital mutlak dimiliki para mahasiswa yang akan masuk ke dunia kerja.

Oleh
Soelastri Soekirno/ Elsa Emiria Leba
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cWEsoa0TWPgjT9Fo69aR8aKOIlA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F05%2F20210511NUT01_1620749832.jpg
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO

Ciencien menyelesaikan pekerjaannya sebagai motion desainer di kantornya di Jakarta, Selasa (11/5/2021).

Di masa pandemi Covid-19, banyak kegiatan yang dilakukan secara virtual sehingga kemampuan digital menjadi kebutuhan mutlak. Kondisi ini memaksa para mahasiswa untuk belajar beragam keterampilan digital. Tak hanya belajar teori, mahasiswa menjajal kemampuan digitalnya dengan magang di perusahaan.

Linkedin merangkum mengenai jenis pekerjaan yang muncul di masa pandemi dalam laporan berjudul Jobs on The Rise 2021. Laporan itu melihat trend lowongan pekerjaan di negara-negara Asia Tenggara yang terjadi pada April hingga Oktober 2020. Saat ini, pekerja muda yang memiliki keterampilan digital memiliki peluang lebih besar mendapat pekerjaan. Beberapa lowongan pekerjaan yang banyak muncul seperti data analyst, cyber security, dan digital content specialist.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000