logo Kompas.id
MudaMemaknai Spiritualitas di Era ...
Iklan

Memaknai Spiritualitas di Era Digital

Di era digital ini, seorang individu tak jarang akan berada dalam ranah abu-abu ketika menginterpretasikan ketuhanan, spiritualitas, dan agama.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KKsb5q9pSKXfzsXJbRtqua1Y_hY=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F439bfbfc-b3c6-410a-82f1-00c3f302b953_jpg.jpg
Kompas/AGUS SUSANTO

Penjual buah keliling melintas di depan mural keberagaman di kolong jalan layang Rawa Panjang, Kota Bekasi, Jawa Barat, Jumat (7/8/2020). Keberagaman, toleransi, dan menghormati perbedaan terus disuarakan untuk menumbuhkan kebersamaan dalam membangun bangsa.

JAKARTA, KOMPAS — Seiring zaman berlalu, pemaknaan spiritualitas tidak lagi terkungkung pada suatu klasifikasi tertentu. Di era digital ini, seorang individu tak jarang akan berada dalam ranah abu-abu ketika menginterpretasikan ketuhanan, spiritualitas, dan agama.

Pemaknaan ketuhanan, spiritualitas, dan agama dibahas dalam diskusi virtual ”Ekspresi Ketuhanan Generasi Z dan Masa Depan Agama-agama”, Sabtu (13/2/2021). Pembicara yang hadir, antara lain, dosen luar biasa Sekolah Tinggi Filsafat dan Teologi (STFT) Jakarta, Pendeta Martin Lukito Sinaga; cendekiawan Islam, Ulil Abshar Abdalla; dan Romo Pamong SMA Gonzaga, P Gerardus Hadian Panamokta.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000