logo Kompas.id
MudaBergerak Untuk Kepedulian...
Iklan

Bergerak Untuk Kepedulian Bangsa

Banyak cara yang dilakukan anak muda untuk menunjukkan kepeduliannya kepada bangsa. Meski pandemi, semua kegiatan tetap bisa dilakukan untuk menumbuhkan rasa peduli bangsa.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/e21BcEVvax2pR3fnJ44u4BaG1hw=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FIMG_1143_1597669087.jpg
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia membagikan masker dan mensosialisasikan pentingnya penerapan protokol Covid-19 di Lapangan Merdeka Medan, Sumatera Utara, Senin (17/8/2020). Banyak cara yang bisa dilakukan anak muda untuk mewujudkan kepedulian kepada bangsa Indonesia dengan memperhatikan kondisi sekitarnya. Saat ini salah satu caranya bisa dilakukan secara virtual.

Di tengah pandemi, ungkapan cinta pada Tanah Air tetap bisa disampaikan dengan berbagai cara, secara virtual. Dalam berbagai webinar terselip penyemangat untuk berbuat kebaikan sekaligus menyampaikan kepedulian kepada sesama.

Pendiri Rumah Millennials (RM), Taufan Teguh Akbari (35) menularkan semangat cinta tanah air dengan menggelar webinar seputar kepemudaan dan komunitas. Acara virtual dimoderatori secara bergantian dari penggagas komunitas yang bergabung di RM dengan menghadirkan tokoh inspiratif, termasuk kaum milenial yang kini berkontribusi di pemerintahan, untuk memperkaya wawasan kebangsaan bagi generasi muda.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000