logo Kompas.id
Metropolitan16 Tahanan Polsek Tanah Abang ...
Iklan

16 Tahanan Polsek Tanah Abang Kabur Lewat Ventilasi

Polisi menangkap dua orang yang kabur dari Polsek Tanah Abang. Masih ada 14 orang dalam pengejaran.

Oleh
AGUIDO ADRI, RHAMA PURNA JATI
· 1 menit baca
Suasana Polsek Tanah Abang, Senin (19/2/2024), setelah kaburnya 16 tahanan.
RHAMA PURNA JATI

Suasana Polsek Tanah Abang, Senin (19/2/2024), setelah kaburnya 16 tahanan.

JAKARTA, KOMPAS — Sebanyak 16 tahanan Kepolisian Sektor Tanah Abang melarikan diri pada Senin (19 /2/2024) pukul 02.40 WIB lewat lubang ventilasi. Kepolisian Resor Metro Jakarta Pusat selidiki dugaan kelalaian anggotanya.

Kepala Polrestro Jakarta Pusat Komisaris Besar Susatyo Purnomo Condro mengatakan, pihaknya menyelidiki kaburnya 16 tahanan di Polsek Metro Tanah Abang. Pihak Propam Polres Metro Jakarta Pusat juga memeriksa 10 anggota terkait dugaan kelalaian sehingga menyebabkan longgarnya pengawasan sehingga ada tahanan yang kabur.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000