logo Kompas.id
MetropolitanPeternakan Sapi di Tengah...
Iklan

Peternakan Sapi di Tengah Jakarta, Puluhan Tahun Limbah Tak Tertangani

Belum ada larangan tegas pengelolaan limbah kotoran hewan di Jakarta membuat warga di sekitar peternakan dirugikan. Dugaan pencemaran akibat peternakan di Cikoko, Pancoran, bisa menjadi awal mula lahirnya aturan itu.

Oleh
Raynard Kristian Bonanio Pardede
· 4 menit baca
<i>Ear tag</i> di salah satu sapi yang diperjualbelikan di tempat penampungan hewan kurban di kawasan Sungai Bambu, Jakarta Utara, Rabu (21/6/2023).
FAKHRI FADLURROHMAN

Ear tag di salah satu sapi yang diperjualbelikan di tempat penampungan hewan kurban di kawasan Sungai Bambu, Jakarta Utara, Rabu (21/6/2023).

JAKARTA, KOMPAS —Belum adanya aturan yang memadai terkait aturan dan persyaratan peternakan di tengah Kota Jakarta membuat pengolahan limbah kotoran hewan merugikan warga. Diperlukan koordinasi semua pihak mengingat permasalahan ini membutuhkan pendekatan lintas sektor.

Warga RT 005 RW 005 Cikoko, Pancoran, Jakarta Selatan, Hasan Al Habshy (35), menerangkan, kecurigaan terhadap adanya limbah kotoran sapi di wilayahnya muncul akibat banyaknya nyamuk di rumahnya yang menyebabkan istrinya yang sedang hamil demam tinggi. Saat mencari sumber nyamuk, ia menemukan kotoran hewan yang tersendat di selokan di depan rumahnya.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000