logo Kompas.id
MetropolitanPolda Metro Jaya Rilis Nomor...
Iklan

Polda Metro Jaya Rilis Nomor ”Hotline” Penanganan Kasus

Tujuan dari pengadaan fasilitas ini adalah meningkatkan proses hukum yang profesional, obyektif, dan memiliki kepastian hukum.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 3 menit baca
Kepala Polda Metro Jaya Inspektur Jenderal Karyoto (tengah) di Jakarta, Senin (3/4/2023).
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Kepala Polda Metro Jaya Inspektur Jenderal Karyoto (tengah) di Jakarta, Senin (3/4/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Inspektur Jenderal Karyoto, Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya yang baru menjabat sejak Maret 2023 lalu, merilis hotline atau nomor pengaduan untuk masyarakat yang terkendala dalam proses penanganan kasus pidana. Layanan ini bertujuan untuk memastikan kualitas penyidik dalam melayani masyarakat yang berurusan dengan hukum.

Mantan Deputi Penindakan Koalisi Pemberantasan Korupsi (KPK) itu memenuhi janjinya seusai mengumpulkan penyidik dari jajaran polres hingga polda di Polda Metro Jaya, Jakarta, Kamis (11/5/2023). Pada kesempatan itu, ia menyampaikan akan meluncurkan satu nomor aduan di aplikasi pesan Whatsapp.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000