logo Kompas.id
Metropolitan87 Warga Bogor Keracunan...
Iklan

87 Warga Bogor Keracunan Makanan Saat Hajatan Pernikahan

Tim surveilans Kabupaten Bogor sudah mengambil tujuh sampel bahan makanan dan sampel air untuk mengetahui penyebab keracunan massal.

Oleh
AGUIDO ADRI
· 2 menit baca
Sejumlah 87 warga dilaporkan keracunan makanan. Kemudian, mereka  mendapat perawatan di Balai Desa Babakan karena keracunan makanan saat resepsi pernikahan di Desa Babakan, Tenjo, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (10/2/2023).
DOKUMENTASI POLSEK TENJO

Sejumlah 87 warga dilaporkan keracunan makanan. Kemudian, mereka mendapat perawatan di Balai Desa Babakan karena keracunan makanan saat resepsi pernikahan di Desa Babakan, Tenjo, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (10/2/2023).

BOGOR, KOMPAS — Sebanyak 87 warga Desa Babakan, Tenjo, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, mengalami keracunan saat menyantap makanan di sebuah acara resepsi pernikahan, Jumat (10/2/2023). Dinas Kesehatan Kabupaten Bogor mengambil tujuh sampel makanan untuk mengetahui penyebab keracunan massal tersebut.

Kepala Kepolisian Sektor Tenjo Inspektur Satu Suyandi mengatakan, hingga Minggu (12/2/2023) malam, dilaporkan ada tambahan kasus dua warga yang mengalami keracunan makanan sehingga total menjadi 87 warga.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000