logo Kompas.id
MetropolitanAntisipasi KLB, Sosialisasi...
Iklan

Antisipasi KLB, Sosialisasi Vaksin Campak Masif di Jakarta

Sosialisasi vaksin campak, antara lain, melalui poster digital yang kini mulai disebar ke warga DKI Jakarta.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 5 menit baca
Warga membuka poster digital sosialisasi penyakit campak pada anak yang disebarkan melalui jaringan komunikasi di ponsel, di Jakarta, Kamis (26/1/2023).
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Warga membuka poster digital sosialisasi penyakit campak pada anak yang disebarkan melalui jaringan komunikasi di ponsel, di Jakarta, Kamis (26/1/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Sosialisasi vaksin campak bagi anak-anak usia 9 bulan ke atas mulai digencarkan di wilayah DKI Jakarta. Upaya ini untuk mengejar ketertinggalan cakupan minimal vaksinasi penyakit menular tersebut akibat pandemi. Selain itu, juga untuk mengantisipasi kejadian luar biasa campak yang muncul di sejumlah wilayah Indonesia.

Bentuk sosialisasi melalui poster digital kini mulai disebar dan diterima warga Jakarta. Nur Hidayati, kader pos layanan terpadu (posyandu) di Kelurahan Susukan, Kecamatan Ciracas, Jakarta Timur, misalnya, kini mendapat tugas untuk menyebarkan beberapa poster digital dan poster cetak berisi informasi mengenai campak melalui jaringan komunikasi.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000