logo Kompas.id
MetropolitanPenyertaan Modal LRT Jakarta...
Iklan

Penyertaan Modal LRT Jakarta Trase 1B Disetujui Rp 916 Miliar

Untuk segera memulai pekerjaan awal LRT Jakarta ”trase” 1B Velodrome-Manggarai, PT Jakarta Propertindo selaku BUMD DKI, yang ditugasi membangun, mendapat penyertaan modal daerah tahap awal Rp 916 miliar.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 5 menit baca
Kereta ringan (LRT) Jakarta rute Velodrome-Kelapa Gading memasuki Stasiun Velodrome, Rawamangun, Jakarta Timur, Senin (25/2/2019). Kementerian Perhubungan menargetkan moda transportasi modern ini diuji coba akhir bulan ini.
KOMPAS/RIZA FATHONI

Kereta ringan (LRT) Jakarta rute Velodrome-Kelapa Gading memasuki Stasiun Velodrome, Rawamangun, Jakarta Timur, Senin (25/2/2019). Kementerian Perhubungan menargetkan moda transportasi modern ini diuji coba akhir bulan ini.

JAKARTA, KOMPAS — DPRD DKI Jakarta memastikan PT Jakarta Propertindo selaku BUMD Pemprov DKI Jakarta mendapatkan penyertaan modal daerah atau PMD senilai Rp 916 miliar untuk pekerjaan awal LRT Jakarta Fase 1B Velodrome-Manggarai. Alokasi tersebut termuat dalam dokumen anggaran APBD DKI Jakarta 2023.

Ismail, Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta yang juga anggota Badan Anggaran DPRD DKI Jakarta, Rabu (30/11/2022), menjelaskan, sesuai dengan pembahasan di komisi dan di Badan Anggaran atau Banggar, akhirnya Banggar menyetujui dan menyepakati pembiayaan untuk LRT Jakarta fase 1B meningkat. Angka pastinya menjadi Rp 916 miliar.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000