logo Kompas.id
MetropolitanCeria di Kampung Gembira
Iklan

Ceria di Kampung Gembira

Kobaran api, asap, dan debu bersalin rupa penuh warna setelah 138 unit rumah warga kembali berdiri di sana. Kampung Gembira Gembrong menambah referensi model penataan kampung kumuh di Ibu Kota.

Oleh
STEFANUS ATO
· 5 menit baca
Foto udara tahap akhir revitalisasi hunian warga yang terbakar di Pasar Gembrong, Cipinang Besar Utara, Jatinegara, Jakarta Timur, Rabu (14/9/2022).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Foto udara tahap akhir revitalisasi hunian warga yang terbakar di Pasar Gembrong, Cipinang Besar Utara, Jatinegara, Jakarta Timur, Rabu (14/9/2022).

Air mata duka dan pupusnya harapan ratusan warga akibat musibah di Pasar Gembrong, Jakarta Timur, lima bulan lalu kini berganti ceria.

Siti (44) bersemangat mengambil kunci dari sakunya dan membuka salah satu unit rumah yang baru dia tempati dua hari. Kondisi ruang tamu lantai satu rumah yang berukuran delapan meter persegi atau 4 meter x 2 meter itu masih berantakan. Kasur, lemari, hingga televisi belum tertata.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000