logo Kompas.id
MetropolitanDua Warga Jadi Korban Longsor ...
Iklan

Dua Warga Jadi Korban Longsor di Kota Depok

Hujan deras intensitas tinggi menyebabkan dinding penahanan tanah longsor. Dua orang tewas dalam kejadian di Kota Depok, Jawa Barat, Selasa (2/6/2022) kemarin.

Oleh
AGUIDO ADRI
· 2 menit baca
Garis polisi menutup area kejadian longsor yang menyebabkan dua korban tewas, Kamis (2/6/2022).
DOKUMENTASI DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KOTA DEPOK

Garis polisi menutup area kejadian longsor yang menyebabkan dua korban tewas, Kamis (2/6/2022).

DEPOK, KOMPAS — Longsor yang terjadi pada Selasa (2/6/2022) sore di Kota Depok, Jawa Barat, menyebabkan dua orang tewas. Luapan saluran di tebing penahan tanah diduga tak kuat menahan beban volume air sehingga menyebabkan longsor.

Kepala Bidang Penanggulangan Bencana Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Depok Denny Romulo mengatakan, hujan deras intensitas tinggal menyebabkan longsor dan menimpa salah satu saung di Rumah Makan Saung Tiga, Jalan Pemuda, Sawangan, Kota Depok, Selasa (2/6/2022).

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000