logo Kompas.id
MetropolitanMasyarakat Antusias Gunakan...
Iklan

Masyarakat Antusias Gunakan MRT Saat Libur Lebaran

MRT Jakarta mencatat kenaikan jumlah penumpang hingga 181 persen pada layanan hari kedua libur Lebaran 2022, Selasa (3/5/2022), dibandingkan Lebaran 2021. Sebanyak 40.047 penumpang dilayani MRT Jakarta Selasa kemarin,

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 3 menit baca
Warga Jakarta yang tidak mudik pada libur Lebaran 2022 memilih menikmati Kota Jakarta, salah satunya dengan  berkeliling Jakarta naik angkutan umum MRT Jakarta. Dengan layanan dari selatan ke utara, MRT Jakarta melewati sejumlah pusat perbelanjaan yang pada libur Lebaran ini banyak dikunjungi warga. Dengan kemudahan itu, warga tampak memadati kereta MRT yang akan mengantarkan mereka ke tujuan, Rabu (5/4/2022).
HELENA FRANSISCA NABABAN

Warga Jakarta yang tidak mudik pada libur Lebaran 2022 memilih menikmati Kota Jakarta, salah satunya dengan berkeliling Jakarta naik angkutan umum MRT Jakarta. Dengan layanan dari selatan ke utara, MRT Jakarta melewati sejumlah pusat perbelanjaan yang pada libur Lebaran ini banyak dikunjungi warga. Dengan kemudahan itu, warga tampak memadati kereta MRT yang akan mengantarkan mereka ke tujuan, Rabu (5/4/2022).

JAKARTA, KOMPAS — Masyarakat Jakarta dan sekitarnya terpantau antusias menggunakan angkutan umum MRT Jakarta pada libur Lebaran 2022. Pada hari kedua Lebaran, Selasa (3/5/2022), sebanyak 47.047 penumpang tercatat bepergian menggunakan MRT ke sejumlah destinasi di sekitar jalur MRT Jakarta.

Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan PT MRT Jakarta (Perseroda) Rendi Alhial, Rabu (5/4/2022), menjelaskan, jumlah penumpang yang dilayani MRT Jakarta pada hari kedua Lebaran itu tercatat naik dibandingkan dengan jumlah penumpang pada Lebaran 2021. ”Kenaikan jumlah penumpang mencapai 181 persen,” kata Rendi.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000