logo Kompas.id
MetropolitanMenikmati Jakarta dari Atas...
Iklan

Menikmati Jakarta dari Atas Bus Wisata Saat Pandemi

PT Transjakarta kembali mengoperasikan bus wisata. Dua rute wisata dilayani 7 bus tingkat yang sebelum pandemi memang sudah beroperasi di Jakarta. Ada rute Jakarta Pencakar Langit dan Jakarta Modern atau Jakarta Baru.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 4 menit baca
Warga DKI Jakarta dan sekitarnya antusias menggunakan layanan bus wisata Transjakarta pada libur Lebaran hari kedua, Selasa (3/5/2022).
HELENA FRANSISCA NABABAN

Warga DKI Jakarta dan sekitarnya antusias menggunakan layanan bus wisata Transjakarta pada libur Lebaran hari kedua, Selasa (3/5/2022).

Ada pemandangan tidak bisa di Halte IRTI Monas, Jakarta Pusat, Selasa (3/5/2022), sekitar pukul 14.00. Antrean calon penumpang bus Transjakarta mengular.

Pada hari kedua Lebaran 2022 itu, sebagian warga yang tidak pulang ke kampung halaman memilih menghabiskan waktu libur dengan berjalan-jalan menikmati kota Jakarta. Salah satunya, mereka pergi ke Monumen Nasional (Monas). Namun, sungguh sayang, Monas yang adalah salah satu destinasi wisata andalan, kali ini belum dibuka untuk umum.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000