logo Kompas.id
MetropolitanTaman Menyehatkan Warga Kota
Iklan

Taman Menyehatkan Warga Kota

Taman atau ruang terbuka hijau menjadi kebutuhan warga di tengah hiruk pikuk kota. Pepohonan dan tanaman memberikan kesejukan, udara segar, dan melepas penat. Berada di sana pun baik untuk merawat kesehatan mental warga.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
· 5 menit baca
Remaja bermain di Taman Pintar Berlalu Lintas Tebet Timur, Jakarta Selatan, Selasa (5/4/2022) sore. Mereka jalan-jalan di taman untuk melepas rasa jenuh atau bosan di rumah.
KOMPAS/FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY

Remaja bermain di Taman Pintar Berlalu Lintas Tebet Timur, Jakarta Selatan, Selasa (5/4/2022) sore. Mereka jalan-jalan di taman untuk melepas rasa jenuh atau bosan di rumah.

Di sela-sela pergantian sif kerja, Hermawan (32) membelah jalanan Ibu Kota dengan sepeda motor dari Cipinang Muara, Jakarta Timur. Langit kelabu tak menghalangi niatnya menemani ketiga buah hati bermain di taman.

”Anak-anak pengin main di taman. Mumpung masuk malam, saya temani mereka main,” ujar karyawan swasta ini sembari berkeliling Taman Pintar Berlalu Lintas Tebet Timur, Jakarta Selatan. dengan anak-anaknya, Selasa (5/4/2022) sore.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000