logo Kompas.id
MetropolitanPolisi Lalu Lintas Tersangka...
Iklan

Polisi Lalu Lintas Tersangka Kasus Penembakan Warga di Tol Bintaro

Kasus yang terjadi di sekitar Kantor PJR Induk 4, Jakarta Selatan, ini sebelumnya menjadi misteri karena pelaku tidak langsung diketahui.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vPM5QAOAqIUesWhJX8WuAIB8CzY=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2F20211130_144954_1638272700.jpg
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Pada Selasa (30/11/2021), Kepolisian Daerah Metro Jaya melakukan konferensi pers kasus penembakan oleh oknum polisi lalu lintas di Jakarta Selatan.

JAKARTA, KOMPAS — Kepolisian Daerah Metro Jaya mengungkap kasus penembakan misterius di gerbang keluar Tol Bintaro, Kelurahan Pondok Pinang, Kecamatan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, pada Jumat (26/11/2021) malam. Pelaku adalah seorang anggota polisi lalu lintas.

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Endra Zulpan mengatakan, Inspektur Dua (Ipda) OS menjadi pelaku penembakan dengan senjata api yang mengenai dua warga, yaitu PP dan MA, yang di antaranya berprofesi sebagai wartawan. Korban PP meninggal dunia setelah dibawa ke rumah sakit.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000