logo Kompas.id
MetropolitanPT Transjakarta Dampingi...
Iklan

PT Transjakarta Dampingi Korban Tabrakan di MT Haryono

PT Transjakarta memastikan terjadi kecelakaan yang melibatkan dua bus Transjakarta milik operator Bianglala Metropolitan, Senin (25/20/2021) pagi. Korban sudah mendapat perawatan, insiden masih dalam penyelidikan.

Oleh
Helena F Nababan
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/onoSBgeUBSqVI0CIGDiPHBfOW48=/1024x798/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2FCapture_1635141518.jpg
Kompas

Tangkapan layar dari akun Twitter Radio Sonora terkait kecelakaan Transjakarta.

JAKARTA, KOMPAS — PT Transportasi Jakarta memastikan telah terjadi kecelakaan yang melibatkan dua bus Transjakarta milik operator Bianglala Metropolitan dengan nomor badan BMP 211 dan BMP 240 pada Senin (25/10/2021) pagi. Transjakarta menyatakan siap mendampingi pelanggan yang terdampak insiden tabrakan dua bus itu.

Direktur Operasional PT Transjakarta Prasetia Budi melalui keterangan tertulis, Senin (25/10/2021) siang, menyatakan, kecelakaan terjadi saat bus melintas di sekitar MT Haryono, Jakarta Timur.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000