logo Kompas.id
Metropolitan8.000 Orang Lebih Ikuti...
Iklan

8.000 Orang Lebih Ikuti Vaksinasi di Stasiun Kereta Api

Layanan vaksinasi di stasiun dimulai sejak 25 Juli sampai saat ini. Program ini akan tetap dilanjutkan dan ditujukan terutama bagi pelaku perjalanan serta warga yang beraktivitas atau tinggal di dekat stasiun.

Oleh
Helena F Nababan
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/J69OKKYCNHKLwWK0pDnYZJY5TvQ=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F8320032e-01ed-4aed-b50e-f10d5c8ea144_jpg.jpg
Kompas/Wawan H Prabowo

Petugas menyuntikkan vaksin Covid-19 dalam kegiatan vaksinasi massal Covid-19 di Stasiun Jakarta Kota, Jakarta, Jumat (30/7/2021).

JAKARTA, KOMPAS — KAI Commuter memastikan sejak membuka layanan vaksinasi gratis,  8.000 orang lebih mengikuti program itu. Di sisi lain, pada masa PPKM level 4,  aturan perjalanan masih sesuai aturan yang diberlakukan, yaitu tetap memberlakukan dokumen perjalanan surat tanda resgistrasi pekerja atau STRP.

Erni Sylvianne Purba, VP Corporate Secretary KAI Commuter, melalui keterangan tertulis, Senin (16/8/2021), menjelaskan, dari pendataan yang dilakukan pihaknya, sejak layanan vaksinasi dibuka di sejumlah stasiun pada 25 Juli lalu sampai dengan saat ini, lebih dari 8.000 orang telah mengikuti program vaksinasi itu.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000