logo Kompas.id
MetropolitanHadapi Lonjakan Kasus, DKI...
Iklan

Hadapi Lonjakan Kasus, DKI Siapkan Tenda untuk Perawatan

DKI Jakarta berkoordinasi untuk mendapatkan bantuan tenda sebagai tempat perawatan. Tenda tersebut akan dipasang di rumah sakit yang mempunyai halaman kosong.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sJIJkrTo7bV7LE4FwNZnZ1mhEIg=/1024x766/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2Fc37ea96b-ff56-4645-b43c-510f76a1accd_jpg.jpg
KOMPAS/FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY

Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta Widyastuti seusai meninjau vaksinasi Covid-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (26/6/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memaksimalkan sumber daya yang ada untuk menghadapi lonjakan kasus Covid-19. Setelah penambahan, total tempat tidur perawatan mencapai 10.000 unit.

Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta Widyastuti mengatakan, keterisian tempat tidur perawatan Covid-19 fluktuatif setiap hari. Meski begitu, berbagai upaya terus berjalan untuk menambah kapasitas tempat perawatan.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000