logo Kompas.id
MetropolitanDilarang Mudik, Penyewa Mobil ...
Iklan

Dilarang Mudik, Penyewa Mobil Ramai-ramai Batalkan Pesanan

Larangan mudik membuat para penyewa mobil rental membatalkan pesanan. Pengusaha merugi karena mereka masih menanggung beban operasional akibat pandemi Covid-19.

Oleh
FAJAR RAMADHAN
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6L0rY3S-1nxJ4tkphTxwHaZNB_A=/1024x710/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2Fkompas_tark_14952937_64_0.jpeg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO (TOK) 03-07-2015

Petugas mengecek kondisi minibus yang terparkir di pul perusahaan persewaan mobil Trac Rental di Condet, Jakarta, Jumat (3/7/2015). Menjelang Lebaran, Trac Rental menyiapkan sekitar 1.000  mobil untuk disewakan. Untuk menarik minat, mereka memberikan bonus gratis sewa sehari bagi calon penyewa yang mengambil paket mudik.

JAKARTA, KOMPAS — Pengusaha rental mobil turut terdampak aturan pelarangan mudik pada 6-17 Mei 2021. Larangan tersebut membuat para penyewa mobil membatalkan pesanan mereka.

Jauh-jauh hari sebelum Lebaran, Radit (37), pemilik Rental Mobil Kian yang berlokasi di Kebon Jeruk, Jakarta Barat, sudah mendapatkan empat pesanan mobil dari pelanggannya. Sayangnya, keempat pesanan tersebut kemudian dibatalkan menyusul larangan mudik dari pemerintah.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000