logo Kompas.id
MetropolitanPemilik Ladang Ganja Ditangkap...
Iklan

Pemilik Ladang Ganja Ditangkap Polrestro Jakarta Barat di Mandailing Natal

Keberadaan lahan belasan hektar sumber 115 kilogram ganja diungkap di Depok, Jawa Barat.

Oleh
STEFANUS ATO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Lz0VfMDYGe9cG2yL0fZPZvsajek=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F5a7e5717-e378-4844-b78c-71848b240bd8_jpg.jpg
KOMPAS/POLRES METRO JAKARTA BARAT

Anggota Polres Metro Jakarta Barat menunjukkan barang bukti tanaman ganja yang ditemukan di Mandailing Natal, Sumatera Utara. Ganja itu milik petani dengan luas lahan belasan hektar.

JAKARTA, KOMPAS — Jauh di Mandailing Natal, Sumatera Utara, polisi dari Satuan Reserse Narkoba Kepolisian Resor Metro Jakarta Barat meringkus petani ladang ganja berinisial I. Petani itu pemilik lahan ganja belasan hektar, sumber ganja 115 kilogram di Depok, Jawa Barat.

Penangkapan terhadap I dipimpin Kepala Satuan Reserse Narkoba Ajun Komisaris Besar Ronaldo Maradona Siregar dan Kepala Unit II Narkoba Ajun Komisaris Hasoloan Situmorang. I merupakan pemilik ladang ganja yang berperan memasok ganja ke bandar besar F yang ditangkap pada 2 Maret 2021.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000