logo Kompas.id
MetropolitanPerusahaan Swasta Mulai Data...
Iklan

Perusahaan Swasta Mulai Data Karyawan untuk Vaksinasi Covid-19 Mandiri

Perusahaan yang ingin ikut serta dalam program vaksinasi gotong royong masih didata. Program ini memberikan akses bagi perusahaan untuk memvaksinasi para karyawan secara mandiri.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CbI2SNSKrgdNtSzUcX0Q2N7TrcA=/1024x590/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2Fe8f80e75-7a68-4f6a-a611-8530c48bfa6b_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Salah satu petugas pemberi vaksin saat menyiapkan suntikan vaksin untuk diberikan kepada tenaga kesehatan saat digelar vaksinasi Covid-19 secara massal di Bogor Senior Hospital, Tajur, Kota Bogor, Jawa Barat, Kamis (11/2/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Sejumlah perusahaan swasta di Jakarta mulai mendata karyawannya untuk bersiap jika mereka diperkenankan melakukan vaksinasi Covid-19 secara mandiri terhadap para karyawan. Karyawan pun berharap vaksinasi bisa dilakukan segera agar meminimalkan risiko terpapar Covid-19 saat bekerja.

Meski demikian, ada juga perusahaan swasta yang sama sekali belum melakukan pendataan terhadap karyawannya untuk vaksinasi mandiri. Kamar Dagang dan Industri (Kadin) juga masih mendata perusahaan yang hendak mengikuti program vaksinasi gotong royong.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000