logo Kompas.id
MetropolitanWali Kota Rahmat Effendi:...
Iklan

Wali Kota Rahmat Effendi: Warga Kota Bekasi Jangan ke Luar Kota

Warga Kota Bekasi diminta tak ke luar kota atau mudik saat Idul Adha. Ini karena banyak kasus Covid-19 di daerah itu berasal dari luar daerah.

Oleh
STEFANUS ATO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/80X0_Zc-8tDxv_sRxvRo8pIFKW4=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2Fcb00180f-b05c-4d64-bdc1-07a6b1a766c5_jpg.jpg
KOMPAS/STEFANUS ATO

Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi

BEKASI, KOMPAS — Pemerintah Kota Bekasi, Jawa Barat, mengimbau warga Kota Bekasi, Jawa Barat, untuk tidak mudik Idul Adha, terutama ke daerah yang masih berstatus zona merah penularan Covid-19. Meski demikian, umat Islam Kota Bekasi diizinkan menggelar shalat Idul Adha 1441 Hijriah pada 31 Juli 2020 di masjid. Shalat digelar dengan menerapkan protokol ketat pencegahan Covid-19.

”Kita masih di masa pandemi Covid-19. Warga Kota Bekasi jangan ke luar kota, terutama ke tempat-tempat yang masih tinggi kasus Covid-19,” kata Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi, melalui pesan singkat, Selasa (28/7/2020), di Kota Bekasi.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000