logo Kompas.id
MetropolitanRendah, Kepatuhan Warga...
Iklan

Rendah, Kepatuhan Warga Terapkan Protokol Kesehatan di Kota Depok

Selain berkesadaran rendah, ada sejumlah warga yang bahkan menganggap virus korona baru itu tak pernah ada.

Oleh
AGUIDO ADRI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vzs41-eg1WZ3IInOhyKg5b6QTtY=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2FIMG_20200723_094401_1595511159.jpg
KOMPAS/AGUIDO ADRI

Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kota Depok Lienda Ratnanurdianny menegur pengendara yang tidak menggunakan masker saat razia kepatuhan penggunaan masker di simpang lampu lalu lintas Juanda, Depok, Kamis (23/7/2020).

Hari pertama razia kepatuhan penggunaan masker di Kota Depok, petugas menindak 58 pelanggar. Pemerintah Kota Depok diminta lebih menggencarkan sosialisasi kepatuhan protokol kesehatan kepada warga.

Raut muka Rizal (45) begitu kesal ketika petugas Satuan Polisi Pamong Praja menghentikan sepeda motornya di simpang lampu lalu lintas Juanda karena tak menggunakan masker. Rizal bukannya tak tahu bahwa Kamis (23/7/2020) pagi ada razia kepatuhan penggunaan masker.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000