logo Kompas.id
MetropolitanTemuan Kasus di Jakarta...
Iklan

Temuan Kasus di Jakarta Tinggi, Khususnya di Komunitas dan Rumah Sakit

Dalam pekan PSBB transisi dan PSBB transisi lanjutan, terjadi lonjakan temuan kasus positif di Jakarta di hari-hari tertentu. Itu dimungkinkan karena adanya strategi penemuan kasus yang dilakukan Dinkes DKI.

Oleh
Helena F Nababan
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lUAez8G4qPdJ8OGDjAr-Cs98LGw=/1024x679/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2Fde6026db-dace-48ce-a6c9-d47b5ca95f2d_jpg.jpg
KOMPAS/ADITYA DIVERANTA

Warga beraktivitas tanpa menggunakan masker di sebuah gang kawasan Kelurahan Pademangan Barat, Pademangan, Jakarta Utara, Senin (13/7/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan angka kasus yang tinggi merupakan hasil temuan dari beberapa strategi yang dijalankan. Temuan di komunitas disebutkan lebih tinggi angkanya dibanding temuan di rumah sakit.

Widyastuti, Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta, yang ditemui seusai rapat pimpinan di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (13/7/2020), menjelaskan, untuk menemukan kasus positif di DKI Jakarta, ada beberapa strategi yang dijalankan dinas kesehatan.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000