logo Kompas.id
MetropolitanSistem Satu Arah di Jalur...
Iklan

Sistem Satu Arah di Jalur Puncak Diterapkan Situasional, Tidak Ditutup

Tidak ada jadwal tetap untuk pemberlakuan buka-tutup atau satu arah di Puncak.

Oleh
Johanes Galuh Bimantara
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BY4ICokO74tJYdH19GpfYsuY8lY=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F0e6b3517-9286-4346-a94a-69ba18ec467d_jpg.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Kepadatan kendaraan yang terjadi di Tugu, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, seiring kawasan Puncak ramai didatangi warga untuk berwisata, Minggu (28/6/2020). Kawasan Puncak diserbu warga untuk mengisi liburan akhir pekan di masa normal baru.

JAKARTA, KOMPAS — Di tengah sejumlah pembatasan aktivitas yang diterapkan Pemerintah Kabupaten Bogor seiring pandemi Covid-19, jalur Puncak setiap akhir pekan berangsur-angsur dipadati wisatawan, terutama pengguna kendaraan roda dua. Polisi kembali menerapkan buka-tutup jalur Puncak atau sistem satu arah secara situasional guna mengurai kepadatan volume kendaraan.

Kepala Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Bogor Ajun Komisaris Fitra Zuanda mengatakan, tidak ada penjadwalan pasti penerapan sistem satu arah di jalur Puncak karena rekayasa lalu lintas ini tidak selalu dibutuhkan.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000