logo Kompas.id
MetropolitanPak dan Bu RW, Tugas Melawan...
Iklan

Pak dan Bu RW, Tugas Melawan Pagebluk Kini Ada di Tanganmu

Rukun warga dan rukun tetangga, lembaga kemasyarakatan di tingkat terkecil pembantu lurah warisan penjajah Jepang itu, kini jadi tulang punggung mencegah penularan wabah global. Mampukah?

Oleh
Neli Triana
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uLJ4MoFyOJBG9shO4nws-tStdFU=/1024x1536/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F7a2e2e8e-e56a-42c4-8e54-7d9a91120f16_jpg.jpg
Kompas/Heru Sri Kumoro

Tanpa masker, warga berjalan melintasi mural tentang ajakan melawan Covid-19 menghiasi bangunan di Kranggan, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan, Banten, Sabtu (6/6/2020).

Sore itu berkendara berkeliling seputar Bintaro, Tangerang Selatan, Banten. Setibanya di Jalan Boulevard Bintaro Jaya, tak jauh dari Pintu Tol Kunciran-Serpong, keramaian menggila.

Selain padat kendaraan bermotor di ruas aspal, banyak orang memenuhi trotoar lebar dan lahan-lahan kosong berumput hijau tak jauh dari Pintu Tol Kunciran-Serpong.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000