logo Kompas.id
MetropolitanDemi Raga-raga Lain…
Iklan

Demi Raga-raga Lain…

Tenaga kesehatan melawan ketakutan demi menyelamatkan raga-raga lain dari serangan virus korona baru yang memicu penyakit Covid-19. Tenaga medis pun berinovasi untuk menyiasati keterbatasan alat pelindung diri.

Oleh
Johanes Galuh Bimantara
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/n_0BzcoXYnYOn5aSpdBXAoHGQW8=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2FTRI-MAHARANI-Tenaga-Medis-Korona-1_1587271887.jpeg
TRI MAHARANI

Dokter Tri Maharani saat di Hotel Ibis Styles Sunter, Jakarta Utara. Sejumlah tenaga medis yang bertugas di Rumah Sakit Penyakit Infeksi Sulianti Saroso tinggal sementara di sana seusai bekerja. Foto dikirimkan Tri pada Minggu (19/4/2020).

Di saat masyarakat awam menjauhi virus korona baru, para tenaga medis malah seakan menyerahkan diri untuk berdekatan dengan penyebab penyakit Covid-19 tersebut. Raga mereka terancam kehilangan nyawa setiap hari demi nyawa di raga-raga yang lain.

Tri Maharani baru tiba di Jakarta pada Kamis (16/4/2020) malam dan ia sudah mulai beraktivitas di Rumah Sakit Penyakit Infeksi (RSPI) Prof Dr Sulianti Saroso, Jakarta Utara, Jumat (17/4). Setiap hari selama 14 hari, dokter spesialis kegawatdaruratan ini bertugas menangani pasien Covid-19 di unit perawatan intensif (ICU) serta unit gawat darurat (UGD).

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000