logo Kompas.id
KolomMemaksimalkan Aplikasi Penapis...
Iklan

Memaksimalkan Aplikasi Penapis Saham

Apakah daftar saham yang keluar dari penapisan akan menjamin keberhasilan alias langsung cuan? Tidak juga. Tetapi setidaknya, dengan bantuan penapis ini, pekerjaan rumah investor maupun trader menjadi lebih ringan.

Oleh
JOICE TAURIS SANTI
· 4 menit baca
Informasi pergerakan saham terpantau melalui layar di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Selasa (16/5/2018).
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Informasi pergerakan saham terpantau melalui layar di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Selasa (16/5/2018).

Investor baru mungkin akan pusing tujuh keliling ketika harus memilih saham yang akan dibeli. Bayangkan, ada lebih dari 700 emiten di Bursa Efek Indonesia. Mana yang harus dibeli?

Untuk mengurai kepusingan itu, ada beberapa langkah yang dapat dilakukan. Dari 700 emiten, tentu tidak semua dibeli. Alasannya, sebagai investor ritel, modal kita terbatas.

Editor:
SRI REJEKI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000