logo Kompas.id
KesehatanHidup Bersih dan Sehat Cegah...
Iklan

Hidup Bersih dan Sehat Cegah Penularan Hepatitis

Kewaspadaan dini terhadap penularan penyakit hepatitis akut yang belum diketahui penyebabnya juga dijalankan Dinas Kesehatan Provinsi Bali. Masyarakat diimbau menjalankan perilaku hidup bersih dan sehat.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 3 menit baca
Foto dokumentasi kegiatan vaksinasi Covid-19 bagi pelajar di SMA Negeri 4 Denpasar, Kota Denpasar, serangkaian pencanangan pemberian vaksin Covid-19 bagi warga berusia di bawah 18 tahun, terutama dari kalangan pelajar, di seluruh Bali pada Senin (5/7/2021).
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Foto dokumentasi kegiatan vaksinasi Covid-19 bagi pelajar di SMA Negeri 4 Denpasar, Kota Denpasar, serangkaian pencanangan pemberian vaksin Covid-19 bagi warga berusia di bawah 18 tahun, terutama dari kalangan pelajar, di seluruh Bali pada Senin (5/7/2021).

DENPASAR, KOMPAS — Kewaspadaan dini terhadap penularan penyakit hepatitis akut dijalankan pemerintah daerah di Bali, termasuk melalui tenaga kesehatan dan pusat kesehatan masyarakat. Masyarakat diimbau selalu menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat agar kekebalan tubuh terjaga.

Walaupun hasil pemantauan dan pengawasan yang rutin dijalankan mengindikasikan kasus hepatitis akut yang tidak diketahui penyebabnya belum ditemukan di Bali, menurut Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali I Nyoman Gede Anom, jajaran dinas kesehatan di Provinsi Bali hingga ke kabupaten dan kota terus menjalankan strategi komunikasi, informasi, dan edukasi (KIE) kesehatan sebagai kewaspadaan dini terhadap penyakit menular.

Editor:
AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000