logo Kompas.id
KesehatanSenyawa Teh Hijau Membantu...
Iklan

Senyawa Teh Hijau Membantu Menekan Tumor

Antioksidan pada teh hijau dapat meningkatkan kadar p53, protein antikanker alami. Protein ini berkemampuan dalam memperbaiki kerusakan DNA atau menghancurkan sel-sel kanker.

Oleh
Ahmad Arif
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2jjSzRw5rGStfhhAd65l_3BnEas=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F69651ff6-51fb-4412-b03d-8575076e1b00_jpg.jpg
KOMPAS/Lasti Kurnia

Daun teh hijau yang telah dilayukan dan digiling dimasukkan ke dalam oven untuk menarik kandungan kadar air di pabrik teh rakyat Kelompok Tani Simpatiq Kebon Bau, Air Batumbuk, Gunung Talang, Solok, Sumatera Barat, Rabu (10/7/2019).

Antioksidan yang ditemukan dalam teh hijau dapat meningkatkan kadar p53, protein antikanker alami. Protein ini juga dikenal sebagai ”penjaga genom” karena kemampuannya untuk memperbaiki kerusakan DNA atau menghancurkan sel-sel kanker.

Kajian ini diterbitkan di jurnal Nature Communications pada 12 Februari 2021. Studi ini dilakukan para peneliti dari College of Food Science and Nutritional Engineering, China Agricultural University, dan Center for Biotechnology and Interdisciplinary Studies, Department of Chemistry and Chemical Biology, Rensselaer Polytechnic Institute, Amerika Serikat.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000