logo Kompas.id
KesehatanPersiapkan Tahap Vaksinasi...
Iklan

Persiapkan Tahap Vaksinasi Covid-19 Selanjutnya, Data KPU dan BPJS Kesehatan Akan Diintegrasikan

Pemerintah berencana menggunakan integrasi data dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan dan Komisi Pemilihan Umum untuk memetakan penerima vaksin Covid-19.

Oleh
Tim Kompas
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ls1Q3v3oTTIJBVn7hUmjFGeUYhU=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2Fa1381bce-320f-47fe-9995-7b357777c749_jpg.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Tenaga kesehatan yang telah mendapat suntikan vaksin Covid-19 menjalani masa observasi untuk mendeteksi kemungkinan kejadian ikutan pascaimunisasi di Grha Sabha Pramana Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Kamis (28/1/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah berencana menggunakan integrasi data dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan atau BPJS Kesehatan dan Komisi Pemilihan Umum untuk memetakan  penerima vaksin Covid-19 pasca-tahap pertama vaksinasi kepada tenaga kesehatan. Penyiapan data yang akurat perlu dilakukan sedini mungkin  menyusul kelambanan vaksinasi bagi 1,4 juta tenaga kesehatan  yang di antaranya disebabkan masalah pendataan.

Ke depan, pemerintah menargetkan sebanyak 181 juta penduduk di Indonesia mendapatkan vaksinasi Covid-19 hingga Maret 2022. ”Pendataan penerima vaksin akan didapatkan dari gabungan data milik KPU (Komisi Pemilihan Umum) dengan data dari dukcapil (kependudukan dan catatan sipil) juga, nanti, terkait data kesehatan dari BPJS Kesehatan,”  ujar juru bicara untuk vaksinasi dari Kementerian Kesehatan, Siti Nadia Tarmizi, Kamis (28/1/2021),

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000